Jika kita berbicara mengenai menulis, maka pasti kita akan berbicara mengenai ekspresi diri, atau mungkin hanya berkisar antara “cara” untuk memuntahkan apa yang ada di pikiran kita dalam sebuah tulisan. Bukan menjadi sebuah rahasia pribadi jika memang menulispun masih menjadi angin-anginan, bisa produktif bisa hanya sekedar sharing pengalaman saja, bahkan bener-bener terkadang tulisan pun ada yang berpengaruh dengan tren serta ilmu yang benar-benar sedang update. Saya yakin, Google tidak akan se-wah seperti sekarang saat memang tidak ada satupun orang di dunia ini bergerak dari yang namanya menulis. Hehe. . Continue reading “Goresan Tinta Itu. . Abadi”